Fawaid

INSTROSPEKSI DIRI SETELAH BERLALU 10 HARI BULAN RAMADHAN?

asy-Syaikh al-Allamah Shalih bin Fauzan al-Fauzan _hafizhahullah_

“Sepantasnya bagi kita untuk menginstrospeksi diri terhadap 10 hari bulan(Ramadhan) yang telah kita lalui ini, Bagaimana kita melewatinya?

Apakah kita sudah menjaganya dengan melakukan KETAATAN-KETAATAN kepada Allah, dan kita bisa MENGAMBIL MANFAAT darinya?

Maka barangsiapa yang telah melakukan kebaikan dan menjaganya (pada 10 hari yang lalu) hendaknya ia terus berbekal dan menyempurnakan sisa bulan yang ada.

Namun barangsiapa yang bermudah-mudahan serta bermalas-malasan (dari melakukan kebaikan) pada 10 hari yang lalu, maka :

Hendaknya dia bertaubat dan mengejar(keutamaan) di sisa bulan ini.

Sebelum dia terlewatkan semuanya dan tidak mendapatkan kebaikan sedikitpun.”

Sumber : “Majaalis Syahri Ramadhan al-Mubarak” hal. 46

[sc_typo_arabic type=”regular” textalign=”right”] ﻗــﺎﻝ ﺍﻟﺸﻴﺦ العلامة / ﺻﺎﻟﺢ بن فوزان الفوزان – ﺣﻔﻈﻪ ﺍﻟﻠﻪ – [/sc_typo_arabic]
[sc_typo_arabic type=”regular” textalign=”right”] ﻓﻠﻨﺤﺎﺳﺐ ﺃﻧﻔﺴﻨﺎ ﻓﻲ ﻫﺬﻩ ﺍﻟﻌﺸﺮِ ﺍﻟﺘﻲ ﻣﻀﺖ ﻛﻴﻒ ﻗﻀﻴﻨﺎﻫﺎ.[/sc_typo_arabic]
[sc_typo_arabic type=”regular” textalign=”right”] ﻭ ﻫﻞ ﺣﻔﻈﻨﺎﻫﺎ ﺑﻄﺎﻋﺔِ ﺍﻟﻠﻪ ﻋﺰ ﻭ ﺟﻞ ﻭ ﺍﺳﺘﻔﺪﻧﺎ ﻣﻨﻬﺎ [/sc_typo_arabic]
[sc_typo_arabic type=”regular” textalign=”right”] ﻓﻤﻦ ﻛﺎﻥ ﻗﺪ ﺃﺣﺴﻦَ ﻓﻴﻬﺎ ﻭ ﺣﻔِﻈَﻬَﺎ ﻓﻌﻠﻴﻪ ﺑﺎﻟﺘﺰﻭﺩِ ﻭ ﺍﻹﻛﻤﺎﻝِ ﻟﺒﻘﻴﺔ ﺍﻟﺸﻬﺮِ [/sc_typo_arabic]
[sc_typo_arabic type=”regular” textalign=”right”] ﻭ ﻣﻦ ﻛﺎﻥ ﻣﻔﺮﻃًﺎ ﻓﻲ ﺍﻟﻌﺸﺮِ ﺍﻟﻤﺎﺿﻴﺔ ﻭ ﻣﺘﻜﺎﺳﻼً [/sc_typo_arabic]
[sc_typo_arabic type=”regular” textalign=”right”] ﻓﻌﻠﻴﻪ ﺑﺎﻟﺘﻮﺑﺔ ﻭ ﺍﻻﺳﺘﺪﺭﺍﻙِ ﻟﻤﺎ ﺑﻘﻲَ ﻣﻦ ﻫﺬﺍ ﺍﻟﺸﻬﺮِ [/sc_typo_arabic]
[sc_typo_arabic type=”regular” textalign=”right”] ﻗﺒﻞ ﺃﻥ ﻳﻔﻮﺕَ ﻛﻠُّﻪ ﻭ ﻟﻢ ﻳﺤﺼﻞ ﻋﻠﻰ ﺷﻲﺀ .[/sc_typo_arabic]

[sc_typo_arabic type=”regular” textalign=”right”] ﻣﺠﺎﻟــﺲ ﺷﻬﺮ ﺭﻣﻀﺎﻥ ﺍﻟﻤﺒﺎﺭﻙ ، ﺻﻔﺤﺔ ( 46)[/sc_typo_arabic]

Terbaru

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

Baca juga
Close
Back to top button